Jawaban pendek:
Anggota MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN) dan anggota AFTA (ASEAN Free Trade Area) adalah sama yaitu ke-sepuluh negara Asia Tenggara yang tergabung dalam ASEAN: Myanmar, Thailand, Kamboja, Laos, Vietnam, Malaysia, Singapura, Filipina, Brunei, dan Indonesia.Sedangkan APEC beranggotakan 21 negara di kawasan Asia Pasifik yaitu Australia, Brunei Darussalam, Kanada, Chile, China, Hong Kong, Indonesia, Japan, Korea, Malaysia, Mexico, New Zealand, Papua New Guinea, Peru, Filippina, Russia, Singapura, Taiwan, Thailand, Amerika Serikat dan Viet Nam.
Jawaban panjang:
ASEAN Free Trade Area (AFTA) adalah wilayah perdagangan bebas yang disusun oleh ASEAN untuk meningkatkan laju perdagangan di Asia Tenggara dengan mengurangi tarif dan hambatan perdagangan lainnyaMasyarakat Ekonomi Asean (MEA) adalah komunitas pasar bersama yang dibuat oleh ASEAN untuk mengintegrasikan ekonomi negara anggotanya. MEA sendiri merupakan kelanjutan dari AFTA dalam kerjasama ekonomi di Asia Tenggara.Keduanya, AFTA dan MEA memiliki anggota sama yaitu ke-sepuluh negara anggota ASEAN. Ini karena AFTA dan MEA adalah komitmen kerjasama ekonomi ASEAN dan seluruh negara anggota ASEAN diwajibkan untuk ikut bergabung di keduanya.Sementara itu APEC atau Asia-Pacific Economic Cooperation (Kerjasama Ekonomi Asia-Pasifik) adalah organisasi yang bertujian meningkatkan perdagangan, stabilitas keuangan dan kerjasama ekonomi. Organisasi ini beranggotakan negara Asia Timur, negara benua Australia dan negara benua Amerika yang berbatasan dengan Samudera Pasifik, ditambah Rusia (Negara Eropa yang memiliki wilayah pantai di tepi Pasifik di Rusia Timur Jauh).
Rekomendasi:
- ASEAN adalah organisasi regional bangsa-bangsa Asia Tenggara… ASEAN adalah organisasi regional bangsa-bangsa Asia Tenggara yang bergerak di bidang ekonomi, geopolitik dan budaya. Dalam kegiatan ASEAN tersebut Indonesia…
- 15 Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli Lengkap 15 Pengertian Ilmu Ekonomi Menurut Para Ahli Lengkap – Apa yang dimaksud dengan ilmu ekonomi? Kali ini kampuskuis.com akan menjelaskan…
- Anggota ASEAN yang masuk secara bersamaan adalah negara? Anggota ASEAN yang masuk secara bersamaan adalah negara? Brunei Darussalam dan Laos Kamboja dan Laos Myanmar dan Vietnam Laos dan…
- AFTA merupakan salah satu zona perdagangan bebas di kawasan… AFTA merupakan salah satu zona perdagangan bebas di kawasan ASEAN. Agar memperoleh keuntungan atas pemberlakuan AFTA upaya yang dapat dilakukan…
- Jelaskan pengaruh letak geografis terhadap kondisi iklim… Pembahasan Letak Geografis adalah letak suatu wilayah berdasarkan kondisi aslinya dipermukaan bumi. Kondisi geografis suatu wilayah memberikan efek kepada kondisi iklim.…
- Sebagai salah satu pendiri dan negara anggota ASEAN,… Sebagai salah satu pendiri dan negara anggota ASEAN, Indonesia berperan aktif dalam mewujudkan tujuan berdirinya Masyarakat Ekonomi ASEAN (ASEAN Economic…
- AFTA merupakan singkatan dari? AFTA merupakan singkatan dari? Australia Free Trade Area ASEAN Free Trade Area American Free Trade Area Asian Free Trade Area…
- Bacalah bacaan berikut dengan seksama! (1) Puncak kejayaan… Bacalah bacaan berikut dengan seksama! (1) Puncak kejayaan maritim Nusantara terjadi pada masa Kerajaan Majapahit, (2) Majapahit berhasil menguasai dan…
- Apa manfaat MEA bagi Indonesia dan negara negara Asean… Manfaat MEA bagi Indonesia dan negara negara ASEAN lainnya adalah: 1. Memudahkan ekspor hasil produksi 2. Memudahkan impor bahan baku…
- List Sekolah Menengah Pertama (SMP) Terbaik di Blitar Blitar provinsi Jawa Timur Memiliki beberapa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Recommended menurut Akreditasinya, Blitar memiliki 95 Sekolah Menengah Pertama (SMP)…
- Pengertian Bangsa Menurut Ernest Renan, Unsur, Bentuk… Pengertian Bangsa Menurut Ernest Renan, Unsur, Bentuk Negara, Tujuan dan Fungsi Serta Makna- Apa yang dimaksud dengan pengertian bangsa menurut…
- Pengertian VPN Server: Bahas Lengkap Fungsi, Manfaat dan… Pengertian VPN Server: Bahas Lengkap Fungsi, Manfaat dan Cara Kerja, Serta Kelebihan & Kekuranganya – Apa yang dimaksud dengan VPN…
- Sebutkan batas wilayah ASEAN berdasarkan letak geografisnya! Sebutkan batas wilayah ASEAN berdasarkan letak geografisnya! Jawaban batas wilayah ASEAN berdasarkan letak geografisnya adalah batas di utara: China, Laut…
- Perhatikan negara-negara yang ada di kawasan Asia Tenggara… Perhatikan negara-negara yang ada di kawasan Asia Tenggara berikut!1) Filipina, 2) Thailand, 3) Indonesia, 4) Vietnam, 5) Kamboja Berdasarkan data…
- Kadal berukuran besar yang hidup di Amerika Kadal yang berukuran besar yang hidup di Amerika adalah Kadal monster Gila (Heloderma suspum) Pembahasan: Kadal monster Gila (Heloderma suspum) adalah spesies…
- Negara-negara yang tergolong memiliki kualitas penduduk… Negara-negara yang tergolong memiliki kualitas penduduk tinggi di Benua Amerika adalah? Paraguay, Uruguay, dan Bolivia Kolombia, Argentina, dan Peru Mexico,…
- Contoh Primordialisme yang terjadi pada masyarakat Indonesia… Contoh Primordialisme yang terjadi pada masyarakat Indonesia adalah …a. Keanggotaan paguyuban/perkumpulan berdasarkan asal daerah. Pembentukan kelompok pencinta alam berdasarkan minat…
- Pengertian Perjanjian Internasional, Jenis, dan Fungsinya… Pengertian Perjanjian Internasional, Jenis, dan Fungsinya Lengkap Tahukah Anda mengenai perjanjian internasional? Perjanjian secara internasional ini merupakan sebuah perjanjian…
- Yang termasuk negara-negara di region Amerika Utara adalah? Yang termasuk negara-negara di region Amerika Utara adalah? Brasil, Argentina, Guyana Panama, Kosta Rika, Venezuela Amerika Serikat, Kanada, Meksiko Suriname,…
- Wilayah Indonesia merupakan tempat bertemunya tiga lempeng… Wilayah Indonesia merupakan tempat bertemunya tiga lempeng besar, yaitu? Lempeng Australia, Pasifik, dan Eurasia Lempeng Pasifik, Asia Selatan, dan Samudra…