Pengertian inferensi dalam penyelidikan IPA adalah menggunakan logika untuk membuat kesimpulan dari apa yang di observasi. Dalam istilah lainnya, inferensi dilakukan untuk menyimpulkan sementara dari hasil pengamatan. Kesimpulan sementara didapat dari rumusan penjelasan hasil observasi.
Pembahasan
Biologi dipelajari melalui pendekatan ilmiah, yaitu menggunakan metode ilmiah. Metode ilmiah adalah serangkaian kegiatan atau tahapan tertentu yang dilakukan secara sistematis.
Keterampilan proses yang harus dimilki oleh peneliti biologi antara lain:
1. Ketrampilan mengobservasi
- Mengobservasi artinya mengunakan segenap panca indera untuk memperoleh imformasi atau data mengenai benda atau kejadian.
- Kegiatan yang dapat dilakukan yang berkaitan dengan kegiatan mengobservasi misalnya menjelaskan sifat- sifat yang dimiliki oleh benda- benda, sistem- sistem, dan organisme hidup.
- Pengamatan kuantitatif: data diukur dengan alat ukur.
- Pengamatan kualitatif: tidak dapat diukur, pengamatan dengan indra.
2. Mengklasifikasi
Merupakan ketermpilan yang dikembangkan melalui latihan- latihan mengkategorikan benda- benda berdasarkan pada sifat- sifat benda tersebut.
3. Mengukur
Keterampilan dalam mengukur memerlukan kemampuan untuk menggunakan alat ukur secara benar dan kemampuan untuk menerapkan cara perhitungan dengan menggunakan alat- alat ukur.
4. Mengkomunikasikan
Misalnya siswa mengembangkan keterampilan mengkomunikasikan deskripsi benda- benda dan kejadian tertentu secar rinci. Siswa diminta untuk mengamati dan mendeskrifsikan beberapa jenis hewan- hewan kecil ( seperti ukuran, bentuk, warna, tekstur, dan cara geraknya), kemudain siswa tersebut menjelaskan deskrifsi tentang objek yang diamati didepan kelas.
5. Menginferensi
Dikatakan juga sebagai menduga/ menyimpulkan secara sementara.
6. Memprediksi
- Adalah keterampilan memperkirakan kejadian yang akan datang berdasarkan dari kejadian- kejadian yang terjadi sekarang, keterampialn menggunakna grafik untuk menyisipkan dan meramalkan terkaan- terkaan atau dugaan- dugaan.
- Memprediksikan suatu peristiwa berdasarkan data yang ada sebelumnya.
7. Mengenal hubungan ruang dan waktu
Keterampilan proses yan gberkaitan dengan penjelasan- penjelasan hubungan- hubunagn tentang ruang dan waktu beserta perubahan waktu.
8. Mengenal hubungan bilangan-bilangan
- Kegiatan menemukan hubungan kuantitatif diantara data dan menggunakan garis biangan untuk membuat operasi aritmatika (matematika).
- Menggunakan angka adalah mengaplikasikan aturan- aturan atau rumus- ruumus matematik untuk menghitung jumlah atau menentukan hubungan dari pengukuran dasar.
9. Menafsirkan
Menafsirkan data hasil pengamatan (mendeskripsikan data, menyajikan data—tabel/ grafik/ bagan/ gambar/ tulisan dan menjelaskan data).
10. Mengidentifikasi variabel
- Variabel bebas (variabel manipulasi): faktor yang dibuat bervariasi.
- Variabel terikat (variabel respon): faktor yang muncul akibat variabel bebas.
- Variabel kontrol: faktor lain yang ikut berpengaruh yang dibuat sama.
Rekomendasi:
- Pengertian Demokrasi, Macam, Ciri-ciri dan Prinsip Serta… Pengertian Demokrasi, Macam, Ciri-ciri dan Prinsip Serta Kelebihan & Kekurangannya – Apakah yang dimaksud dengan demokrasi? Kali ini kampuskuis.com akan…
- Prinsip pembuatan kerajinan bahan keras meliputi … A.… Jawaban: 1. Prinsip pembuatan kerajinan bahan keras meliputi Keunikan muatan nilai produk. A. Keunikan bahan kerajinan C. Produk kerajinan fungsional…
- 30 Pengertian Tari Menurut Para Ahli (Lengkap) Pengertian Tari Menurut Para Ahli (Lengkap) – Apakah arti dari Tari? Pada kesempatan ini kampuskuis.com akan memberikan penejelasan serta pengertian tentang…
- Pengertian Hak Asasi Manusia Secara Umum: Kedudukan HAM,… Pengertian Hak Asasi Manusia Secara Umum: Kedudukan HAM, Doktrin HAM (Bahas Lengkap) – Apa yang dimaksud dengan HAM? Kali ini…
- Pengertian Validitas Menurut Para Ahli Serta Beberapa… Pengertian Validitas Menurut Para Ahli Serta Beberapa Jenisnya Bahas Lengkap – Apa yang dimaksud dengan pengertian validitas? Kali ini kampuskuis.com…
- 7 Ulasan tentang Pengertian Sejarah Menurut Para Ahli Bicara tentang sejarah, pengertian sejarah menurut para ahli ternyata berbeda-beda. Apa yang terjadi hari ini, tidak lepas dari sejarah masa…
- Pengertian Agama Secara Umum dan Islam Lengkap Hingga Cara… Pengertian Agama Secara Umum dan Islam Lengkap Hingga Cara Beragama Berdasarkan Langkah Beragam – Apa yang dimaksud dengan agama? Kali…
- 1. Kemampuan inovatif seorang wirausaha merupakan.... a.… d. proses mengubah peluang suatu gagasan/ide yang dapat dijual c. Penambahan alat-alat produksi a. Waktu memulai usaha baru yang tidak…
- Pengertian dari Konsumsi, Pengertian Menurut Para Ahli,… Pengertian dari Konsumsi, Pengertian Menurut Para Ahli, Faktor, Ciri, Contoh Dan Jenisnya – Apa yang dimaksud dengan konsumsi? Kali ini…
- Pengertian inferensi dalam sebuah penyelidikan IPA adalah? Pengertian inferensi dalam sebuah penyelidikan IPA adalah? mengumpulkan data dan informasi melalui pengamatan merumuskan penjelasan berdasarkan pengamatan membuat laporan tertulis…
- Pengertian Dosa Besar, Macam-Macam, Serta Menghindarinya Pengertian Dosa Besar, Macam-Macam, Serta Menghindarinya – Apakah yang dimaksud dengan dosa besar? Kali ini kampuskuis.com akan menjelaskan tentang pengertian…
- List Sekolah Menengah Pertama (SMP) Recommended di Lumajang Lumajang provinsi Jawa Timur Memiliki beberapa Sekolah Menengah Pertama (SMP) Populer menurut Kemendikbud, Lumajang mempunyai 113 Sekolah Menengah Pertama (SMP)…
- Fungsi dari Kepala Sari Berikut Penjelasannya Fungsi dari Kepala Sari Berikut Penjelasannya – Apa yang dimaksud dengan fungsi kepala sari pada bunga? Kali ini kampuskuis.com akan…
- Pengertian Membaca Memindai (Scanning), Tujuan, Cara Kerja,… Pengertian Membaca Memindai (Scanning), Tujuan, Cara Kerja, Langkahnya – Apa yang dimaksud dengan membaca memindai? Kali ini kampuskuis.com akan menjelaskan tentang…
- Pengertian inferensi dalam penyelidikan IPA adalah Pengertian inferensi dalam penyelidikan IPA adalah? mengumpulkan data dan informasi melalui pengamatan merumuskan penjelasan berdasarkan pengamatan membuat laporan tertulis tentang…
- Latihan Soal Penilaian Akhir Semester 2019 IPS Kelas 7 1. Tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal disebut….…
- menjelaskan tujuan pengajaran dan kegunaan pelajaran,… menjelaskan tujuan pengajaran dan kegunaan pelajaran, misalnya permainan bola voli bagi perkembangan fisik, mental, emosional, dan sosial para siswa.…
- Pengertian Limbah Cair, 10 Penanganan Dan Dampaknya Pengertian Limbah Cair, 10 Penanganan Dan Dampaknya – Apa yang dimaksud dengan pengertian limbah cair? Kesempatan ini kampuskuis.com akan menjelaskan…
- 3 Pengertian Penelitian Kuantitatif Menurut Para Ahli,… 3 Pengertian Penlitian Kuantitatif Menurut Para Ahli, Metode Penlitian Kuantitatif – Apakah yang dimaksud dengan penelitian kuantitatif? Kali ini kampuskuis.com…
- Carilah 2 contoh pupujian dalam bahasa Sunda dan lirik yang… Pupujian adalah lantunan kalimat pengingat atau pepeling atau juga pepatah biasanya menggunakan nada bahkan dapat juga diiringi musik sebagaimana syair pada…